{"id":8276,"date":"2022-02-14T14:32:22","date_gmt":"2022-02-14T07:32:22","guid":{"rendered":"https:\/\/arusgadget.com\/?p=8276"},"modified":"2022-02-14T14:32:22","modified_gmt":"2022-02-14T07:32:22","slug":"apple-bakal-rilis-headset-ar-tahun-ini-sudah-siap","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/arusgadget.com\/apple-bakal-rilis-headset-ar-tahun-ini-sudah-siap\/","title":{"rendered":"Apple Bakal Rilis Headset AR Tahun Ini. Sudah Siap?"},"content":{"rendered":"\n

ARUSGADGET – Awal tahun 2022 ini Apple kembali merilis headset AR (Augmented Reality)<\/em> dengan spek tanguh. Tentu saja penggemar produk Apple menyambut baik berita ini.<\/p>\n\n\n\n

Tim Cook selaku CEO Apple mengkonfirmasi kabar terkait rilisnya produk tersebut pada pertengahan November lalu.<\/p>\n\n\n\n

Dalam wawancara tersebut Tim Cook menjelaskan headset AR ini memfokuskan pada tiga fitur ungulan yaitu komunikasi, media dan gaming<\/em>. Kamampuannya juga akan sekencang Mac dan Apple M11.<\/p>\n\n\n\n

Walaupun begitu headset AR tetap memiliki ekosistem tersendiri tanpa begantung pada Mac atau iPhone. Hal itu karena Apple ingin memberikan pengalaman fleksibel dan lengkap kepada penggunanya.<\/p>\n\n\n\n

Haeade AR tersebut juga mempunyai 6-8 modul optik yang berfungsi sebagai pemberi informasi secara real-time. Termasuk juga dalam menghasilkan vidio dengan kualitas juara yang akan muncul pada headset AR.<\/p>\n\n\n\n

Selanjutnya, produk keluaran Apple ini akan dilengkapi dengan App Store sendiri. Sehingga pengguna dapat mengunduh beberapa aplikasi yang dapat berjalan pada perangkat tersebut.<\/p>\n\n\n\n

Baja Juga: Luncurkan Air Purifier Polytron Klaim Mampu Tangkal Virus<\/a><\/strong><\/p>\n\n\n\n

Spesifikasi Headset AR Apple<\/strong><\/h2>\n\n\n\n

Dari segi tampilan, headset AR Apple memiliki bobot yang lebih ringan dan compact <\/em>dari keluaran sebelumnya.
Selain itu Apple juga melengkapi produknya dengan dua prosesor.<\/p>\n\n\n\n

\"spesifikasi<\/figure>\n\n\n\n

Prosesor utama memiliki kemampuan komputasi sepadan dengan Apple M11. Sedangkan prosesor pendampingnya merupakan chip hemat daya. Chip ini bekerja mengurus input dari berbagai sensor. Selain itu juga mampu menekan konsumsi daya saat headset AR sedang beroprasi.<\/p>\n\n\n\n

Selain itu Apple melengkapi produknya dengan fitur pelacakan mata. Supaya penggunaya merasa nyaman saat mengoprasikan prosuk Apple tersebut.<\/p>\n\n\n\n

Jika berbicara konetivitas, Apple memboyong Wi-Fi 6E yang menawarkan internet cepat dan kencang pada headset AR.
Menariknya lagi, Apple sekaligus meluncurkan FaceTime dengan VR yang memungkinkan para penguna menikmati pengalaman realistik saat melakukan kegiatan komunikasi.<\/p>\n\n\n\n

Untuk jadwal peluncuran sendiri Apple menargetkan sekitar bulan Oktober- November 2022.<\/p>\n\n\n\n

Rumor yang beredar, customer tidak dapat langsung membeli headset tersebut. Sebab Apple perlu mengkoordinasi dengan pemerintah negara setempat terkait distribusi headset AR dari Apple. Jadi jika ingin memberli produk Apple tersebut diharuskan banyak bersabar.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

ARUSGADGET – Awal tahun 2022 ini Apple kembali merilis headset AR (Augmented Reality)<\/p>\n","protected":false},"author":10,"featured_media":8288,"comment_status":"closed","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[1],"tags":[126],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/8276"}],"collection":[{"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/users\/10"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=8276"}],"version-history":[{"count":0,"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/8276\/revisions"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/media\/8288"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=8276"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=8276"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/arusgadget.com\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=8276"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}