{"id":19846,"date":"2022-12-26T21:28:06","date_gmt":"2022-12-26T14:28:06","guid":{"rendered":"https:\/\/arusgadget.com\/?p=19846"},"modified":"2022-12-26T21:28:08","modified_gmt":"2022-12-26T14:28:08","slug":"kamera-selfie-vivo-s16-series","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/arusgadget.com\/kamera-selfie-vivo-s16-series\/","title":{"rendered":"Spesifikasi Vivo S16 Series Kamera Selfie Layaknya Kamera Utama"},"content":{"rendered":"\n

ARUSGADGET \u2013 Vivo yang merupakan vendor ponsel Tiongkok merilis ponsel terbarunya di negara asalnya, Vivo S16 series. Seri ini menawarkan keunikan spesifikasi kamera selfie yang memiliki resolusi layaknya kamera belakang.<\/p>\n\n\n\n

Vivo S16 series dirilis dengan membawa tiga seri model ponsel yang perbedaannya tidak terlalu signifikan. Seri model tersebut ialah Vivo S16, Vivo S16 Pro, dan Vivo S16e yang dirilis secara bersamaan oleh Vivo.<\/p>\n\n\n\n

Namun, dari seluruh seri model, perbedaan spesifikasinya sangat tipis serta desainnya juga tidak terlihat berbeda secara signifikan. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai spesifikasi dari ketiga seri model yang ada di dalam Vivo S16 series, maka simak penjelasan berikut.<\/p>\n\n\n\n

\n
\n

Daftar isi :<\/p>\nToggle<\/span><\/path><\/svg><\/svg><\/span><\/span><\/span><\/a><\/span><\/div>\n